WaroengBerita.com – Humbahas |Pemerintah Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas) masih terus melanjutkan pencarian 10 korban hilang pasca banjir bandang dan longsor di Desa Simangulampe, Kecamatan Baktiraja. Pada keterangan Basarnas Medan Budiono mengatakan memperpanjang masa pencarian sejak Sabtu (9/12) hingga hari ini, Selasa (12/12/2023). “Akan tetapi 10 korban belum ditemukan hingga akhirnya Basarnas Medan kembali […]